Selain itu, pastikan pakaian Si Kecil juga tertutup semua permukaan kulitnya untuk mencegah datangnya nyamuk maupun serangga.
Sebelum keluar rumah, Dads juga perlu merencanakan berapa lama waktu pergi keluar rumah.
Hal ini dilakukan untuk merawat kulit bayi agar tetap lembab, Dads.
Oleh karena itu, pilihlah waktu pagi atau sore hari jika ingin keluar dan hindari keluar saat siang terik.
Cara merawat kulit bayi agar tetap lembab berikutnya ini juga perlu Dads perhatikan.
Apalagi, tabir surya (sunscreen) menjadi barang terpenting yang harus dibawa untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
Untuk bayi, Dads bisa cari produk tabir surya dengan SPF 50 untuk melindungi kulit Si Kecil dari sinar matahari serta menjaga hidrasi tubuh yang optimal.
Tak hanya itu. Dads juga bisa berperan sama membawa tisu bayi kemanapun Dads pergi bersama Si Kecil.
Cukup usapkan tisu bayi ke kulitnya agar tetap terhidrasi meski cuaca panas.
Cara satu ini kerap kali Dads abaikan.
Padahal, mandi dapat membuat tubuh bayi terasa segar kembali lo.
Baca Juga: Rekomendasi Lotion untuk Melembapkan Kulit Bayi yang Aman di Kulit Si Kecil
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR