Nakita.id - Apakah Moms dan keluarga sedang mencari tempat wisata untuk libur Lebaran?
Jika iya, kalian bisa mengunjungi berbagai curug indah yang ada di Bogor.
Ada cukup banyak curug yang bisa Moms dan keluarga kunjungi.
Berikut adalah lokasi, rute, hingga harga tiket masuknya seperti dilansir dari laman Kompas.
Yuk simak!
1. Curug Putri Kencana
Curug ini berlokasi di Karang Tengah, Babakan Madang, Bofor.
Lokasinya bisa ditempuh dari Stasiun Bogor dengan jarak kira-kira 24 kilometer.
Curug ini memiliki pemandangan yang asri dan banyak bebatuan di bagian bawah.
Untuk mencapai curug ini, wisatawan harus berjalan kali melalui jalur hiking.
Tiket masuknya hanya sekitar Rp25 ribu saja per orang.
Baca Juga: Rekomendasi Tempat Wisata Libur Lebaran 2023 di Jakarta, Harga Tiket Murah Meriah
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR