Nakita.id - Ayah bisa melakukan berperan sama dalam menyiapkan mudik supaya menjadi perjalanan yang menyenangkan.
Diketahui, sebentar lagi seluruh umat muslim akan merayakan hari lebaran.
Biasanya pada momen ini dimanfaatkan untuk mrnyambung silaturahmi dengan keluarga.
Bagi yang memiliki keluarga di luar kota, harus melakukan mudik untuk bertemu secara langsung.
Bagi Dads yang memiliki anak, tentu harus melakukan persiapan mudik dengan sebaik-baiknya, ya.
Melansir Positive Parenting Solutions, berikut ulasan mengenai tips persiapan melakukan mudik yang jauh.
Penting bagi Dads mengetahui batasan diri bersama keluarga.
Misalnya, bisa Dads dan keluarga bisa melakukan perjalanan darat panjang menggunakan mobil, maka bisa menggunakan mobil.
Jika tidak, maka sebaiknya Dads melakukan moda transportasi lain misalnya kereta api atau pesawat terbang.
Mudik yang jauh membutuhkan tenaga.
Sebelum mudik, ajak keluarga untuk rutin olahraga.
Baca Juga: Berperan Sama dalam Persiapan Mudik Lebaran, Dads Bisa Bantu Moms Menyiapkan 4 Keperluan Ini
Ayah berperan sama mengajak keluarga olahraga sangat penting. Supaya dahan tubuh Dads dan keluarga bagus.
Sebelum mudik sebaiknya beritahu anak-anak mengenai apa yang akan terjadi selama mudik.
Misalnya beri tahu lama perjalanan, seberapa sering akan berhenti, apa yang bisa dilakukan untuk menghibur diri, hingga waktu untuk ke toilet.
Penting bagi Dads tahu rute yang akan ditempuh.
Bila menggunakan mobil sendiri, pastikan Dads tahu daftar tempat rest area di jalan yang akan dilalui.
Kini, Dads bisa dengan mudah melakukannya menggunakan smartphone.
Dads perlu berkemas dengan baik.
Banyak yang berpendapat untuk tidak membawa barang berlebihan.
Namun, bagi yang memiliki bayi sebaiknya membawa beberapa bawang ekstra.
Misalnya popok, tisu, makanan ringan, obat-obatan, obat mabuk perjalanan, dan sebagainya.
Berikan masing-masing anak tas jinjing atau ransel dengan ukuran yang sama.
Baca Juga: Ayah Berperan Sama Mendukung Anak yang Puasa dan Sekolah, Ini Jelasnya
Ayah bisa berperan sama membiarkan anak mengemasi barang favoritnya.
Namun, bila usia anak masih sangat kecil dan tidak mampu untuk berkemas sendiri sebaiknya Dads membantu mengemasnya.
Jika anak tidak melakukan apapun selama perjalanan panjang, maka bisa jadi hal membosankan.
Dads bisa membawakan anak permainan kreatif.
Hindari membiarkan anak terlalu lama melihat tablet atau video game karena bisa sebabkan sakit kepala hingga muntah.
Jika Dads tidfak sedang menyetir, bisa mengajak anak bermain game sederhana.
Misalnya batu kertas gunting, tebaktebakan, dan sebagainya.
Camilan kesukaan bisa membantu membuat anak tenang.
Ini juga mencegah anak alami rewel.
Dads juga bisa menyetel musik yang disukai anak.
Supaya anak-anak menikmati perjalann panjangnya.
Baca Juga: Ingin Mempercepat Pertumbuhan Rambut Bayi? Ini Cara Berperan Sama yang Bisa Dilakukan Moms dan Dads
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR