Alamat: Marketing Gallery, Pantai Pasir Putih, Dadap, Kec. Kosambi, Banten 15211
Tempat wisata berikutnya ini bisa dibilang tengah diincar masyarakat sekarang.
Pasalnya, di PIK 2 terdapat pantai pasir putih yang indah.
Juga, terdapat kolam renang, kafe, restoran, hingga wisata hutan mangrove.
Kawasan ini buka dari pukul 15.00 WIB sampai pukul 19.00 WIB setiap harinya.
Selain itu, tidak ada biaya masuk untuk PIK 2 alias gratis, kecuali jika ingin makan di restoran atau cafe yang ada di sana.
Alamat: Jl. Tebet Barat Raya, RT 1/RW 10, Tebet Bar., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12820.
Tebet Eco Park juga bisa Moms kunjungi bersama keluarga selama libur Lebaran.
Apalagi, taman seluas 7 hektare ini kian populer di masyarakat Indonesia.
Baca Juga: 5 Tempat Wisata Libur Lebaran Favorit Keluarga di Bogor, Enggak Perlu Jauh-jauh!
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR