Nakita.id - Berikut komplikasi dan bahaya ambeien pada ibu hamil yang tidak boleh disepelekan Moms.
Tentu tidak ada orang yang ingin mengalami ambeien. Apalagi, di awal kehamilan.
Namun, ambeien adalah fakta kehidupan bagi banyak orang, terutama selama kehamilan.
Hal tersebut terjadi karena sebelum kehamilan sudah didapatkan hemorrhoids.
Sedangkan, hemorrhoids inilah yang menyebabkan ibu hamil mengalami ambeien.
Di mana ambeien hanyalah vena di dalam atau di luar anus yang telah menjadi besar dan bengkak.
Jika dibiarkan dengan tidak menjaga kebersihan sekitar anus, pola makan dan BAB yang kurang baik maka akan meningkatkannya risiko ambeien.
Penjelasan lengkapnya mengenai bahaya hingga komplikasi yang bisa muncul akibat mengalami ambeien saat hamil bisa Moms simak di sini.
Mengalami ambeien selama masa kehamilan sangat berbahaya ya, Moms.
Meskipun sebenarnya ambeien adalah salah satu gangguan kesehatan yang tidak berbahaya.
Namun, pada ibu hamil, akan berbeda kasusnya.
Baca Juga: Begini Cara Menyembuhkan Ambeien pada Ibu Hamil dengan Bahan Alami
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR