Moms dapat menambahkan aktivitas ini selama waktu bermain, di antara jadwal menyusui dan tidur rutin mereka.
- Membaca
- Menggambar
- Menyanyi
- Meniru
- Mengatur
- Menyortir barang
Hal penting yang harus diingat saat memberikan makanan pada bayi yang berusia 10 bulan adalah melengkapi ASI dengan makanan biasa.
Moms bisa memberinya finger food atau makanan tumbuk alih-alih menyusuinya.
Namun, untuk menyapih, tidak ada aturan tegas kapan harus berhenti menyusui sepenuhnya.
Melansir dari Flo.Health, inilah beberapa makanan yang bagus untuk perkembangan bayi 10 bulan.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR