5) Menjadi pribadi yang disiplin dan bertanggungjawab
Keinginan untuk menjadi yang terbaik harus diikuti dengan sikap disiplin dan tanggungjawab.
Keduanya merupakan modal utama meraih kesuksesan dalam sebuah kompetisi.
Seseorang yang disiplin akan berusaha mewujudkan impiannya.
Disertai dengan rasa tanggung jawab untuk memastikan bahwa cara yang dilakukan merupakan hal yang benar dan baik.
Itulah dia penjelasan mengenai manfaat penerapan M6 dalam berlomba-lomba melakukan kebaikan, melansir Buku Pendidikan Agama Islam untuk SMA/SMK kelas X.
Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Kunci Jawaban Agama Islam Kelas XI Kurikulum Merdeka Halaman 173 Essay
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR