Berikan pemahaman yang lebih luas mengenai pentingnya peran bidan dan perawatan kesehatan yang tepat.
6. Menggalang dukungan
Buat kampanye penggalangan dana untuk mendukung bidan atau organisasi yang bekerja dalam bidang perawatan kesehatan maternal dan anak.
Kontribusi Moms dapat membantu dalam pengadaan sumber daya dan peralatan yang diperlukan.
7. Melibatkan media
Ajak media lokal untuk memberitakan Hari Bidan Nasional dan mengangkat cerita-cerita inspiratif tentang bidan yang berjasa dalam pelayanan kesehatan.
Nah, itu tadi adalah cara untuk merayakan Hari Bidan Nasional yang bisa Moms contek.
Semoga membantu!
Baca Juga: RUU Kesehatan Makin Ditolak dan Ada Ajakan Mogok Nasional, Begini Tanggapan Salah Satu Bidan
ShopTokopedia dan Tasya Farasya Luncurkan Kampanye ‘Semua Jadi Syantik’, Rayakan Kecantikan yang Inklusif
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR