Nakita.id - Diare bisa dialami oleh siapa saja, termasuk anak-anak.
Kondisi ini bisa membuat anak lebih mudah dehidrasi dan lemas.
Agar kondisi diare tidak semakin serius, maka penting memberikan pertolongan pertama.
Moms dan Dads bisa #BerperanSama dalam mengatasi diare pada anak.
Melansir Nakita dari Alsco First Aid, berikut ini beberapa cara yang bisa dilakukan.
Pertama, Moms harus memastikan cairan tubuh tetap terpenuhi sepanjang harinya meski terserang diare.
Moms bisa memilih makanan yang kaya karbohidrat tapi rendah serat untuk mengatasinya.
Pertolongan pertama untuk mengatasi diare ini sebaiknya Moms perhatikan.
Pasalnya, ada beberapa obat yang direkomendasikan untuk diminum agar membantu memperlambat gerakan usus juga penyerapan dinding usus.
Pertolongan pertama yang harus dilakukan saat terkena diare ini wajib dilakukan.
Berbaringlah agar Moms tidak terlalu stres, terlebih setelah mengalami gejala sering buang air besar.
Baca Juga: Anak Tak Mau Makan Sayur? Cobalah Berperan Sama Lakukan Cara Mudah Ini di Rumah
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR