- Toilet dan Bak Mandi: Gunakan pembersih kamar mandi untuk membersihkan toilet dan bak mandi. Pastikan area tersebut bebas dari kuman dan bakteri.
- Lavabo dan Cermin: Bersihkan lavabo dan cermin dengan pembersih khusus untuk kamar mandi. Ini akan menjaga kebersihan dan kilau permukaannya.
4. Benda di Kamar Tidur
- Tempat Tidur dan Bantal: Ganti seprai dan bantal setiap minggu. Ini membantu mencegah penumpukan debu dan alergen.
- Lantai: Bersihkan lantai dengan sapu atau alat pembersih sesuai dengan jenis lantai yang Anda miliki.
5. Alat Kebugaran
- Matras Yoga dan Alat Kebugaran: Jika Anda menggunakan alat kebugaran seperti matras yoga, pastikan untuk membersihkannya setiap minggu. Matras dapat menangkap keringat dan menjadi tempat perkembangan kuman.
6. Remote Kontrol
- Remote TV, AC dan lainnya: Remotr sering digunakan oleh berbagai orang di rumah dan dapat menjadi tempat perkembangan kuman. Lap dengan tisu basah atau lap bersih secara teratur.
7. Gantungan Kunci dan Tas
Baca Juga: Rekomendasi Toko Perabot Rumah Tangga Murah, Cek di Sini Moms!
- Gantungan kunci dan tali tas juga sering kali terkena tangan yang mungkin saja telah terkontaminasi oleh berbagai hal. Bersihkan dengan tisu basah atau lap lembut.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR