Nakita.id - Moms penasaran dengan bayaran tukang bangunan borongan di Jawa Tengah? Berikut kisarannya!
Tukang bangunan borongan adalah istilah untuk pekerja konstruksi yang dibayar berdasarkan proyek.
Bayaran disepakati di awal berdasarkan proyek yang dikerjakan dalam waktu tertentu.
Artinya, pembayaran dilakukan dengan meng-cover seluruh pekerjaan selama pembangunan.
Tukang borongan menjadi salah satu pilihan ketika Moms membangun rumah atau merenovasi rumah.
Jika Moms berencana menggunakan tukang bangunan borongan maka kalian perlu tahu bayaran yang harus dikeluarkan.
Melansir dari berbagai sumber, berikut adalah tarif atau bayaran tukang bangunan borongan.
Yuk simak!
Badan Pusat Statistik merilis rata-rata standar upah tukang bangunan.
Yakni Rp92.529 per hari.
Sementara itu, PP Nomor 70 tahun 2015 menyebutkan bahwa upah tukang bangunan bisa mencapai Rp120.000-Rp180.000 per hari.
Baca Juga: Intip Kisaran Gaji Sebulan Bintang Bollywood, Shah Rukh Khan Paling Besar?
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR