6. Ciptakan Lingkungan Makan yang Positif
Jadikan waktu makan sebagai pengalaman positif dan menyenangkan.
Cobalah untuk memperkenalkan makanan dengan cara yang menarik bagi bayi Anda.
Biarkan mereka merasakan tekstur dan rasa berbagai jenis makanan.
7. Pantau Respons Bayi
Selalu perhatikan bagaimana bayi Anda merespons MPASI.
Jika Anda mencurigai masalah alergi atau intoleransi, segera konsultasikan dengan dokter anak Anda.
8. Air Susu Ibu Tetap Penting
Meskipun bayi Anda memulai MPASI, ASI atau susu formula tetap penting.
Susu formula juga baik untuk pwpertumbuhan dan perkembangannya.
Pastikan bayi mendapatkan asupan cairan yang cukup selama proses MPASI.
Baca Juga: Amankah Memberikan Kaldu Ceker untuk MPASI Bayi dan Bagaimana Caranya?
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR