Moms bisa menggunakan minyak kelapa atau minyak jojoba.
Kemudian, oleskan pada jerawat menggunakan kapas.
Lavender tidak hanya harum, tetapi juga memiliki sifat antibakteri dan antiinflamasi.
Minyak esensial lavender dapat membantu meredakan jerawat.
Selain itu, minyak lavender juga akan meninggalkan kulit dengan aroma yang menenangkan.
Moms cukup campurkan beberapa tetes minyak lavender dengan minyak pembawa dan aplikasikan pada jerawat.
Kunyit mengandung kurkumin, senyawa dengan sifat antiinflamasi dan antioksidan.
Buat masker wajah dengan mencampurkan bubuk kunyit dengan yoghurt atau madu.
Aplikasikan masker ini selama 15-20 menit sebelum dibilas dengan air hangat.
Calendula memiliki sifat antiinflamasi dan menyembuhkan luka.
Gunakan krim atau minyak calendula untuk merawat kulit yang terkena jerawat.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR