Rutin menjalani pemeriksaan prenatal membantu dokter untuk memantau kondisi kesehatan kulit ibu hamil dan memberikan saran yang tepat.
Jika kulit terasa sangat gatal, terapkan kompres dingin pada area yang terkena eksim untuk meredakan rasa gatal.
Itulah dia penjelasan mengenai cara mengatasi eksim selama hamil.
Penting dipahami bahwa untuk mengatasi eksim pada ibu hamil memerlukan perhatian khusus.
Utamakan tindakan pencegahan.
Sangat penting untuk ibu hamil berkomunikasi dengan dokter kandungan selama kehamilan.
Serta mengikuti rekomendasi medis yang diberikan.
Perawatan yang tepat bisa mengurangi gejala eksim.
Supaya ibu hamil lebih nyaman dalam menjalani kehamilan.
Baca Juga: Memandikan Bayi Baru Lahir, Seberapa Sering Harusnya Dilakukan?
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR