Mesin cuci portable Arashi AWM451A banyak diminati karena desain yang menarik.
Terdapat beberapa fitur pendukung pada mesin cuci portable Arashi AWM451A, diantaranya pengering, pelindung panas berlebih, hingga minim suara bising.
Daya konsumsi listrik rendah, hanya 200 watt.
Harga mesin cuci portable Arashi AWM451A mulai dari Rp1.200.000.
Mesin cuci portable Pandaoma menawarkan desain mewah dan elegan yang bisa menambah estetika hunian.
Terdapat 2 varian warna, yaitu hitam dan putih.
Daya tampung mesin cuci ini mencapai 3,5 kg.
Level pengeringan mesin cuci portable Pandaoma sampai 5 level dengan kecepatan berputar 25 rpm.
Harga mesin cuci portable Pandaoma mulai dari Rp800.000.
Itulah dia penjelasan mengenai rekomendasi mesin cuci portable lengkap dengan fitur dan harga.
Semoga menginspirasi ya, Moms!
Baca Juga: Rekomendasi Mesin Cuci Langsung Kering 100 Persen Tanpa Jemur, Lengkap dengan Harga dan Fitur
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR