Seperti tempat parkir, sarapan gratis, WiFi dan pemandangan pantai.
Biaya menginap satu malam di tempat ini dibanderol dengan harga mulai Rp270.000.
2. Harry Ocean's House
Penginapan ini tertelak di kawasan Plelen, Sidoharjo, Pacitan.
Fasilitas yang didapatkan antara lain tempat parkir, WiFi dan akses ke pantai.
Penginapan ini terbilang murah karena biaya penginapan hanya Rp110.000 per malam.
3. Arsyana Homestay
Lokasi penginapan ini berada di Balong, Sidoharjo, Pacitan.
Fasilitas yang bisa didapatkan adalah WiFi gratis, kamar ber-AC dan juga parkir gratis.
Moms juga bisa mendapatkan lingkungan ramah anak serta laundry gratis.
Biaya menginap di sini hanya berkisar Rp120.000 saja.
Baca Juga: Biaya Penginapan di Sekitar Borobudur Lengkap dengan Fasilitasnya
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR