Perhatikan kecepatan belajar anak.
Moms bisa meminta anak istirahat belajar setiap 15 atau 30 menit demi mewujudkan keluarga sehat anak berpestasi.
Ciptakan suasana belajar yang efektif namun santai.
Moms bisa mendampingi dan membantu anak dalam belajar.
Ketika ada beberapa hal yang kurang dimengerti anak, Moms bisa membantu menjelaskan.
Penting bagi Moms memanfaatkan media pembelajaran yang baik.
Misalnya belajar lewat YouTube, atau media lainnya.
Jika Moms dirasa kurang memiliki waktu dalam mendampingi anak belajar, bisa menyewa jasa tutor.
Disarankan untuk menggunakan jasa tutor privat demi mendukung anak berpestasi.
Ini bisa membantu anak belajar dengan efektif dan efisien.
Pastikan pilih tutor yang profesional.
Baca Juga: Keluarga Sehat Anak Berprestasi, Ini Tips Menyiapkan Biaya Pendidikan Anak dengan Gaji UMR
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR