- gizi; dan
- pencegahan dan penanggulangan diare.
Sementara itu, kegiatan pengembangan/pilihan di posyandu memungkinkan masyarakat dapat menambah kegiatan baru disamping lima kegiatan utama yang telah ditetapkan.
Ini dinamakan sebagai Posyandu Terintegrasi, yang mana kegiatan-kegiatan tersebut terdiri dari:
- Bina Keluarga Balita (BKB);
- Tanaman Obat Keluarga (TOGA);
- Bina Keluarga Lansia (BKL);
- Pos Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD); dan
- berbagai program pembangunan masyarakat desa lainnya.
Posyandu dapat dikunjungi oleh semua anggota masyarakat yang membutuhkan pelayanan kesehatan dasar.
Terutama, bayi dan anak balita; ibu hamil, ibu nifas, dan ibu menyusui; pasangan usia subur; hingga pengasuh anak. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Jadi Salah Satu Pelayanan Kesehatan, ke Posyandu Bayar Berapa?
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR