Nakita.id - Apa penyebab uban muncul lebih cepat? Berikut ini adalah penjelasannya.
Uban adalah hal yang umum terjadi seiring bertambahnya usia seseorang.
Namun, terkadang uban dapat muncul lebih cepat dari yang diharapkan, bahkan pada usia yang relatif muda.
Hal ini seringkali menjadi kejutan bagi banyak orang dan memicu pertanyaan tentang penyebabnya.
Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah berbagai penyebab uban muncul lebih cepat.
Yuk simak!
1. Genetika
Genetika memainkan peran besar dalam menentukan kapan seseorang akan mulai beruban.
Jika ada riwayat keluarga yang memiliki kecenderungan untuk beruban lebih awal, maka kemungkinan Moms juga akan mengalami hal yang sama.
Gen-gen tertentu dapat memengaruhi produksi melanin, pigmen yang memberi warna pada rambut, sehingga menyebabkan munculnya uban lebih cepat.
2. Stres
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR