Nakita.id - Informasi biaya ganti daya listrik penting untuk diketahui oleh Moms dan Dads.
Dalam era yang semakin bergantung pada teknologi, permintaan akan daya listrik yang lebih besar semakin meningkat.
Namun, perlu dicatat bahwa mengganti daya listrik di rumah atau bisnis bukanlah keputusan yang sederhana.
Perubahan ini bisa melibatkan biaya yang signifikan, tergantung pada kebutuhan energi dan kondisi infrastruktur yang ada.
Itu sebabnya, Moms dan Dads perlu memahami betul biaya yang akan dibebankan pada konsumen listrik.
Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah informasi mengenai biaya ganti daya listrik.
Yuk simak!
1. Kategori 450 VA
- Dari 450 VA ke 900 VA Rp421.650
- Dari 450 VA ke 1300 VA Rp796.450
- Dari 450 VA ke 2200 VA Rp1.639.750
Baca Juga: 5 Rekomendasi Mesin Cuci Plus Pengering Murah dan Terbaru 2024, Tak Perlu Lagi Gantung di Jemuran!
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR