Obat cacing yang diberikan pada anak adalah jenis Albendazol.
Dosis untuk anak usia 1-2 tahun adalah 1/2 tablet.
Sementara untuk anak di atas 2 tahun diberikan 1 tablet.
Pemberian obat cacing pada anak dilakukan dengan cara sebagai berikut:
- Diberikan pada anak usia 1-12 tahun yang tampak sehat
- Obat cacing ditunda apabila anak demam atau sakit
- Obat cacing diberikan oleh petugas Puskesmas atau kader Posyandu
- Obat cacing diberikan setelah sarapan pagi
1. Gangguan Pencernaan
Salah satu gejala paling umum dari infestasi cacing pada anak adalah gangguan pencernaan.
Anak yang terinfeksi cacing sering mengalami diare, sembelit, atau gangguan pencernaan lainnya.
Baca Juga: Resep Cupcake Ayam Keju Gluten Free, Cocok untuk Kue PMT Balita yang Bisa Dibagikan di Posyandu
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR