Proses Lasik biasanya hanya memakan waktu sekitar 15 menit per mata dan hasilnya dapat dirasakan dalam waktu singkat.
Sebagian besar pasien dapat kembali beraktivitas normal dalam waktu 24 hingga 48 jam setelah prosedur.
Biaya Lasik mata dapat berbeda-beda, tergantung pada sejumlah faktor seperti metode yang digunakan, pengalaman dokter, dan fasilitas klinik.
Berikut adalah kisaran biaya untuk Lasik mata di beberapa rumah sakit di Indonesia:
- Biaya: Rp10.000.000 hingga Rp25.000.000 per mata.
- Metode: FemtoLASIK, ReLEx SMILE (Small Incision Lenticule Extraction), dan ReLEx SMILE PRO.
- Termasuk konsultasi dokter dan obat-obatan.
- Biaya: Rp25.000.000 hingga Rp30.000.000 per mata.
- Faktor biaya: Jenis prosedur, lokasi klinik, dan pengalaman dokter.
- Biaya: FemtoLASIK sekitar Rp17.300.000 per mata, Trans-epi LASIK sekitar Rp12.300.000 per mata.
- Biaya: ZEISS SMILE sekitar Rp38.000.000 per mata, FemtoLASIK kurang lebih Rp33.000.000 per mata.
Baca Juga: Biaya Operasi Lasik Mata di Rumah Sakit Jakarta Tahun 2023
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR