Nakita.id - Wajan lengket saat menggoreng sering menjadi masalah yang sangat mengganggu.
Selain membuat makanan sulit diangkat, wajan lengket saat menggoreng juga bisa merusak tampilan dan tekstur makanan.
Oleh karena itulah, masalah wajan lengket saat menggoreng ini harus segera diatasi.
Untungnya ada beberapa cara alami dan efektif untuk mengatasi masalah ini, tanpa harus mengandalkan bahan kimia berbahaya.
Cara-cara alami ini tentunya bisa dengan memanfaatkan bahan yang ada di dapur, Moms.
Apa saja? Yuk, kita cari tahu selengkapnya di bawah ini!
Garam adalah bahan dapur yang mudah ditemukan dan bisa digunakan untuk mencegah wajan lengket.
Bahkan, berguna untuk membantu membentuk lapisan tipis di permukaan wajan yang mencegah makanan menempel.
Caranya, panaskan wajam di atas api sedang dan taburkan garam secukupnya di permukaan wajan.
Biarkan garam memanas selama beberapa menit, lalu goyangkan wajan agar garam merata di seluruh permukaan.
Selanjutnya, angkat wajan dari api dan buang garam yang ada di dalamnya.
Baca Juga: Penyebab Wajan Lengket, Ibu-ibu Sering Salah dalam Menggunakan Minyak dan Atur Suhu Panas
Rejuvenated Youthful Skin Bersama Rangkaian Wardah 1% Microcapsule Retinol & 3% Ceramide, Formulasi Powerful untuk Hasil Maksimal
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR