Nakita.id - Adakah rekomendasi HP Android murah untuk buka bisnis dengan biaya dibawah Rp 5 juta?
Semakin banyak pelaku bisnis UMKM yang membutuhkan biaya yang tidak terlalu besar untuk membeli HP Android.
Apalagi, HP Android memiliki biaya yang cukup terjangkau dan cocok untuk Moms yang berasal dari latar belakang kelas menengah.
Ditambah, teknologi yang digunakan juga tak kalah bagusnya dengan HP canggih yang dijual mahal.
Sehingga, dapat mendukung kegiatan bisnis Moms yang sangat membutuhkan HP sehari-harinya.
Mulai dari mengambil foto atau video produk, memasarkan di platform e-commerce atau marketplace, hingga berinteraksi dengan para pelanggan.
Nah, jangan khawatir karena Nakita telah memiliki beberapa rekomendasi yang bisa Moms dapatkan dengan biaya dibawah Rp 5 juta saja.
Jadi, jangan sampai lewatkan ulasan satu ini!
Harga: Rp 4.999.000
HP keluaran Samsung ini sangat cocok untuk Moms yang sedang membuka bisnis.
Pasalnya, Samsung Galaxy A35 5G ini dilengkapi dengan kamera 50MP (wide), 8MP (ultrawide), dan 5MP (macro).
Baca Juga: Harga HP Samsung Terbaru, Paling Murah Cuma 1 Jutaan Saja Loh!
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR