Nama ini sering dikaitkan dengan tugas menjaga atau melindungi sesuatu yang berharga.
Dengan memberikan nama Haris, diharapkan sang anak akan menjadi sosok yang bertanggung jawab dan melindungi keluarga serta agamanya.
Artinya: Nama seorang nabi
Ibrahim adalah nama salah satu nabi utama dalam Al-Quran.
Nabi Ibrahim dikenal karena ketaatan dan pengabdiannya kepada Allah.
Nama ini diharapkan memberikan anak sifat-sifat keteguhan iman, kejujuran, dan kebaikan.
Artinya: Nama seorang nabi
Idris adalah nama seorang nabi yang disebutkan dalam Al-Quran.
Nabi Idris dikenal sebagai sosok yang bijaksana dan penuh pengetahuan.
Nama ini melambangkan kebijaksanaan dan ilmu pengetahuan, diharapkan sang anak akan menjadi cerdas dan bijaksana.
Artinya: Nama seorang nabi
Baca Juga: Kumpulan Nama Bayi Laki-laki Islami Diambil dari Al-Quran, Punya Arti Menarik dan Bermakna
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Aullia Rachma Puteri |
KOMENTAR