Akbar: Besar, hebat
Satrio: Kesatria, gagah berani
Arti keseluruhan: "Kesatria yang hebat dan merupakan rezeki besar bagi keluarga."
Reyhan: Berkah
Dimas: Pemuda, tampan
Pradipta: Cahaya
Arti keseluruhan: "Pemuda tampan yang membawa cahaya dan berkah bagi sekitarnya."
Rendra: Cerdas, pintar
Bagaskara: Matahari, cahaya
Wijaya: Kemenangan
Arti keseluruhan: "Anak yang cerdas, menjadi cahaya dan selalu meraih kemenangan."
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Laki-laki Bermakna Kemenangan, Pilihan Favorit Moms
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR