Pilih gambar yang sesuai dengan minat anak, seperti hewan, buah, atau karakter kartun favoritnya.
Tempelkan gambar pada karton bekas menggunakan lem dan biarkan hingga kering.
Setelah kering, gunting gambar tersebut menjadi beberapa bagian untuk membentuk puzzle sederhana.
Ajak anak untuk menyusun potongan-potongan tersebut hingga menjadi gambar utuh.
Manfaat: Puzzle membantu meningkatkan keterampilan motorik halus, konsentrasi, serta kemampuan memecahkan masalah pada anak.
Bahan yang Dibutuhkan:
- Kotak bekas (seperti kotak sepatu)
- Penutup botol, sedotan, dan benda kecil lainnya yang memiliki bentuk unik
- Gunting atau cutter
Cara Membuat:
Buat lubang berbentuk lingkaran, persegi, segitiga, dan bentuk lainnya pada permukaan atas kotak.
Baca Juga: Jangan Lupa Asah Kreativitas Si Kecil di Rumah Kala Pandemi, Begini Caranya
Ibu Hamil Tidak Boleh Duduk Terlalu Lama, Ini Risiko dan Solusi untuk Kehamilan Sehat
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR