Terakhir, di stadium3, terdapat warna kekuningan pada kuku, kulit, dan tali pusat bayi
BACA JUGA: Pria Keturunan Afrika-Korea Ini Sukses Jadi Model Profesional di Korea
Kehamilan lewat waktu dapat dicegah dengan cara melakukan pemeriksaan kehamilan secara teratur, minimal 4 kali selama Moms menjalani kehamilan. Yaitu 1 kali pada trimester pertama, 1 kali pada trimester kedua, dan dua kali pada trimester ketiga.
Jika memungkinkan sangat dianjurkan untuk melakukan pemeriksaan kehamilan sebulan sekali hingga kehamilan berusia 8 bulan, dan seminggu sekali pada saat kehamilan mencapai bulan terakhir (bulan ke-9).
Pemeriksaan yang teratur membuat Moms dan dokter mengetahui dengan benar usia janin yang dikandung, dan mencegah segala hal yang bisa membahayakan Moms dan janin jika terjadi kehamilan lewat waktu. (*)
Penulis | : | Soesanti Harini Hartono |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR