Terjadi akibat pengaruh hormonal, kulit ibu menjadi lebih gelap dari kulit sekitarnya (hiperpigmentasi), bisa di wajah, kaki, tangan, badan dan lainnya.
Tak perlu menggunakan krim apa pun untuk mengatasinya karena akan hilang sendiri setelah melahirkan.
Lagi pula, menggunakan obat tanpa konsultasi dokter dapat membahayakan janin.
Anemia
BACA JUGA: Trimester 2, Saatnya Bulan Madu Kehamilan. Beragam
Karena kebutuhan pasokan darah untuk janin meningkat, bisa saja ibu mengalami anemia, dengan gejala pusing, lemas, dan tidak bergairah.
Jika ibu hamil juga mengalami hipotensi (tekanan darah rendah), maka anemia dapat memperberat hipotensinya sehingga jadi mudah letih dan lelah, bahkan pingsan.
Segera periksakan ke dokter meskipun belum tiba jadwal kontrol.
Dokter akan meresepkan suplemen zat besi dan ibu pun dianjurkan mengonsumsi makanan tinggi zat besi.
BACA JUGA: Ibu Hamil dalam Kondisi Seperti Ini Sebaiknya Hindari Olahraga! Ada Alasannya
Dalam kedaan ini Moms baiknya memilih posisi miring untuk tidur atau berbaring.
Nyeri punggung
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR