BACA JUGA: Begini Tampilan Wajah Saat Memakai Skin Care yang Tidak Cocok
Pengobatannya pun sama seperti flu lainnya, yaitu Moms harus minum banyak air.
Bisa juga berkumur dengan air garam untuk membantu meringankan sakit tenggorokan dan semprotkan hidung dengan cairan pembersih hidung untuk meringankan hidung dari ingus.
"Ditambah dengan minum parasetamol, ibuprofen atau aspirin untuk menghilangkan rasa sakit yang mungkin akan dialami," tambah dr. Luke.
Source | : | Evening Standart |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR