Gejala berat kista ovarium yang memerlukan perhatian medis segera, meliputi:
- Nyeri panggul yang parah atau tajam, disertai gangguan siklus menstruasi
- Demam
- Pingsan atau pusing
- Napas cepat
Kebanyakan kista ovarium jinak secara alami dapat hilang dengan sendirinya tanpa pengobatan.
BACA JUGA: Sudah Mati-Matian Diet tapi Tak Kunjung Kurus, Mungkin Ini Penyebabnya
Tetapi dalam kasus tertentu, kista yang dibiarkan begitu saja dapat berubah menjadi massa kanker.
Ingat Moms, saat panggul terasa sakit hebat saat menstruasi, atau siklus haid tidak teratur, segera lakukan sesuatu.
Yaitu kunjungi dokter spesialis kebidanan dan kandungan, untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan. (*)
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Healthline,Health |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR