Berbagai penyakit dapat timbul akibat merokok, seperti membuat bibir kita menjadi hitam.
Tidak hanya bibir ketiak juga akan menjadi hitam karena merokok.
BACA JUGA: Bukan Grandma, Apa Panggilan Camilla dari Pangeran George dan Putri Charlotte?
4. Pengaruh hormon
Karena setiap orang memiliki tingkatan hormon yang berbeda-beda, sehingga tidak semua orang yang memiliki ketiak hitam karena hormon.
Tapi jika karena hormon, ada beberapa cara alami yang dapat mengatasinya, seperti menyeimbangkan hormon.
Untuk menyeimbangkan hormon, kita hanya perlu memakan makanan yang sehat.
5. Salah memilih deodorant
Jika kita salah memilih deodorant yang cocok untuk kulit kita, akan menyebabkan kulit ketiak menjadi hitam.
Sehingga kita harus pintar memilih jenis deodorant, agar tidak membuat kulit ketiak menghitam.
Nah untuk mengatasi penyebab kulit ketiak hitam, ada beberapa cara yang bisa Moms coba!
BACA JUGA: Sudah Kontraksi Hebat, Istri Giring Ganesha Masih Sempat Lakukan Ini!
Source | : | Cewekbanget.id |
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR