Nakita.id - Tanya Larasati yang merupakan selebgram Moms ternyata sering mengajak Si Kecil untuk melakukan traveling bersama.
Bahkan, saat traveling pun Tanya hanya berdua dengan sang suami untuk mengurus Si Kecil, tanpa adanya bantuan baby sitter.
Untuk itu, Tanya memiliki tip traveling yang nyaman bersama Si Kecil yang bisa Moms ikuti.
Simak selengkapnya di video berikut Moms!
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Indah Permatasari |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR