Nakita.id – Di era serba digital seperti sekarang ini, koneksi internet seolah menjadi kebutuhan utama.
Banyak orang yang membutuhkan koneksi internet untuk memenuhi kebutuhan informasi sehari-hari, salah satunya adalah dengan menggunakan Wi-Fi atau jaringan nirkabel.
Hampir semua orang memiliki Wi-Fi di rumah karena kenyamanannya.
BACA JUGA: Cara Bikin Sinyal Wifi Jadi Ngebut. No 3 Alatnya Ternyata Ada di Dapur
Namun, ada beberapa masalah keamanan yang dapat ditimbulkan dari penggunaan Wi-Fi ini.
Sehingga dapat merugikan kesehatan secara keseluruhan, terutama pada anak-anak.
Moms Wi-Fi memiliki efek negatif pada berbagai hal, mulai dari kesehatan otak hingga kualitas tidur.
Potensi Bahaya Wi-Fi :
1. Merusak Perkembangan Anak
Radiasi frekuensi radio non-termal dari Wi-Fi,dapat mengganggu perkembangan sel normal, terutama pada janin.
Radiasi ini memengaruhi jaringan tumbuh, seperti pada anak-anak dan remaja.
Akibatnya, mereka akan lebih rentan daripada orang rata-rata terhadap efeknya dan memiliki risiko masalah perkembangan yang lebih besar.
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | Healthy Food Team |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR