Nakita.id - Salah satu buah yang dipercaya baik untuk kesehatan tubuh adalah pepaya.
Nyatanya secara ilmiah, pepaya adalah buah yang mengandung betakaroten yang bersifat sebagai anti-oksidan untuk menangkal radikal bebas.
Pepaya juga kaya akan vitamin C dan juga tinggi serat yang bermanfaat untuk memperlancar buang air besar atau mencegah sembelit.
BACA JUGA: Mau Cari Sayur Pendamping Ketupat? Coba Sayur Godog Pepaya Taoco!
Manfaat pepaya ternyata tidak hanya terdapat pada dagingnya, tetapi juga bijinya.
Sayangnya, tak banyak orang yang tahu manfaat biji pepaya bagi kesehatan.
Biji pepaya memiliki sifat anti-inflamasi dan antibakteri.
Pentingnya Penanganan yang Tepat, RSIA Bunda Jakarta Miliki Perawatan Khusus untuk Bayi Prematur
Source | : | boldsky.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR