2. Sinyorita Esperanza
Moms mungkin sudah tak asing dengan sosok Sinyorita, yang kini kerap kita lihat di program variety show Mission X.
Kisah cintanya bersama sang suami juga berawal dari program televisi tersebut.
Robby yang merupkan kru program itu akhirnya dapat menaklukkan hati Sinyorita.
Mereka pun resmi menikah pada Desember 2016 silam.
BACA JUGA: Bukan Lagu Romantis Biasa, Ini Lagu Spesial Ifan Seventeen untuk Rizal Armada
3. Gista Putri
Artis cantik ini kini kerap tampil di salah satu stasiun tv yang cukup baru di Indonesia, yaitu NET TV.
Siapa sangka, ia akhirnya dipersunting oleh Wishnutama Kusbandiono sang CEO dari NET.
Sebelum menjadi seorang CEO, Wishnutama pernah bekerja sebagai seorang kru televisi.
Tak hanya di Indonesia, ia bahkan memulai karirnya sebagai kru televisi di Amerika Serikat.
Baru setelah kembali ke Indonesia, ia menjadi seorang produser di Indosiar dan sempat menjadi CEO Trans TV.
Gista dan Wishnutama menikah resmi menikah pada 2015 lalu.
Source | : | |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR