Namun, penggunaan salep ini harus dengan konfirmasi atau persetujuan dokter.
Bintik merah ini bisa juga merupakan biang keringat yang kerap terjadi pada bayi.
Kondisi ini ditandai dengan bintik-bintik kecil menonjol di kullt dan kadang terasa gatal.
Penyebabnya karena cuaca yang panas dan lembap membuat tubuh memproduksi keringat berlebih.
Akhirnya pori-pori kulit bayi tersumbat dan keringatnya tak bisa keluar sehingga muncul bintik-bintik kecil kemerahan.
Biang keringat biasanya muncul di area dahi, leher, bahu, dada, ketiak, selangkangan, serta di lipatan kulit bayi.
Sebetulnya kondisi ini tidak berbahaya, namun bisa menganggu kenyamanan bayi.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
KOMENTAR