Nakita.id – Anak Marcella Zalianty, Aryton Magali Sastra Soeprapto dikabarkan mengalami tumor otak.
Anak bungsu dari pasangan Ananda Mikola tersebut rupanya memang memiliki riwayat penyakit tumor otak sejak 2014, tepatnya saat usianya menginjak 1 tahun.
Juli 2018 ini Magali diketahui kembali menjalani operasi dan pengobatan di Singapura, berdasarkan tulisan Olivia Zalianty.
BACA JUGA : Begini Ciri Tumor Otak Ganas yang Paling Banyak Terjadi Pada Anak
Menurut Olivia, kakaknya memang sudah sedikit menaruh curiga, anak bungsunya mengalami tanda-tanda suatu penyakit serius, saat melahirkan Magali.
Berkaca pada pengalaman Marcella, apakah benar tumor otak anak bisa diprediksi sejak dalam kandungan atau saat bayi baru dilahirkan?
Menurut Mayo Clinic, tumor otak terjadi karena pertumbuhan sel abnormal dalam otak.
Tumor dalam otak ada yang bersifat non-kanker karena jinak, ada juga yang bersifat ganas dan dapat menyebabkan kanker.
Pada bayi, tumor ini ternyata bisa dideteksi sejak dini dalam kandungan lo Moms.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | Mayo Clinic |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR