Nakita.id - Kejadian gempa di Lombok dan sekitarnya menyisakan duka yang mendalam bagi bangsa Indonesia.
Gempa yang terjadi pada 29 Juli dan 5 Agustus lalu ini mencapai 7 SR kemudian diikuti dengan gempa susulan.
Menurut ahli, hal ini menjadi suatu peristiwa yang 'wajar' mengingat Indonesia merupakan negara yang berada di pertemuan tiga lempeng utama dunia, yakni Eurasia, Indo-Australia, dan Pasifik.
BACA JUGA: Peduli Gempa Bumi Lombok, Sejumlah Artis Tanah Air Gelar Acara Ini
Setelah kejadian gempa tersebut, ramai juga terdengar bahwa Jakarta akan dilanda gempa.
Dalam kabar yang beredar dikatakan jika gempa Sunda Megathrust akan terjadi.
Dalam informasi dikatakan, gempa Lombok berdampak pada aktifnya patahan besar di selatan Jawa ini.
Namun hal ini rupanya dibantah oleh BMKG dengan catatan warga Jakarta harus lebih waspada.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | National Geographic |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR