Nakita.id - Bagi seorang ibu, memberikan sesuatu yang berkesan dan disukai untuk anak wajar saja dilakukan.
Beberapa ibu juga sengaja memilih dan mengenakan barang yang sama dengan sang anak.
Hal tersebut menjadi salah satu bukti tanda sayang ibu pada anaknya.
BACA JUGA : Meghan Markle 'Didandani Ulang' dengan Make Up Bold Saat Menikah, Hasilnya Wow!
Rupanya inilah yang juga dipikirkan oleh Meghan Markle.
Walau belum memiliki momongan, rupanya Meghan sudah menyiapkan sesuatu untuk putrinya.
Bahkan sebelum bertemu dengan pangeran Harry, Meghan sudah mempersiapkan hadiah istimewa berupa barang yang sengaja ia pilih agar bisa dipakai seperti kembaran dengan buah hatinya.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | grid |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR