"Aku selalu percaya dengan filosofi kaya 'start where you are and do what you can, untuk bisa memulai impact yang lebih besar lagi kedepannya," kata Tatjana saat ditemui Nakita di kawasan Menteng, Rabu (158/2018).
BACA JUGA: Anak Pertama Beranjak Remaja, Nana Mirdad Tulis Caption Menyentuh Hati!
Sedangkan bagi penyanyi Tulus, menjadi manusia yang berguna harus bisa membawa dampak bagi lingkungan sekitar.
"Kalau saya pribadi, saya selalu diingatkan oleh orangtua saya kalau hidup itu mau sejago apapun kamu, sebrilian apapun ide-ide kamu, sama sekali tidak ada gunanya kalau kamu tidak membawa dampak bagi lingkungan sekitar," ujar Tulus.
BACA JUGA: Menurut Psikolog Anak, Ini Akibatnya Jika Si Kecil Tonton Film Tak Sesuai Umur
Kegiatan ini juga didukung oleh perwakilan-perwakilan organisasi yang selama ini telah membangun kolaborasi yang baik dalam kegiatan CSR Wardah, seperti Najeela Shihab (Inisiator Gerakan Semua Murid Semua Guru), Valencia Mieke Randa (Pendiri Rumah Harapan), Lea Sri Endari (Ketua LK ESQ), dan Priska Ponggawa (Co-Founder Waterhouse Project).
Penulis | : | Fadhila Afifah |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR