Nakita.id- Setiap orang memiliki aktivitas tertentu yang dilakukan sehari-hari, bahkan ada beberapa orang yang mulai kecanduan dengan aktivitas tersebut.
Nah bagaimana sebenarnya seseorang dapat menjadi kecanduan?
Melansir dari nationalgeographic.grid.id kecanduan biasanya dipicu oleh suatu hal yang terjadi dalam waktu lama dan berkelanjutan.
Kecanduan disebabkan oleh gangguan fungsi otak yang meningkatkan produksi hormon dopamin di luar batas wajar.
BACA JUGA: Sehari Sebelum Meninggal, Tubuh Akan Alami Tanda-Tanda Berikut Ini
Perlu diketahui moms, hormon dopamin adalah hormon pembuat bahagia yang dilepaskan otak dalam jumlah banyak ketika moms melakukan sesuatu yang membuat puas.
Hormon dopamin ini mampu menghambat kerja hipotalamus, bagian otak yang mengatur emosi dan suasana hati si pemilik tubuh.
Nah, kegiatan apa yang sedang moms lakukan dan menimbulkan candu?
Kira-kira kegiatan tersebut bersifat negatif atau positif ya?
BACA JUGA: Alami Nyeri Menstruasi Berlebihan? Waspada Gejala Endometriosis!
Berikut macam-macam kecanduan aneh yang ada di dunia.
Kecanduan Internet dan Media Sosial
Source | : | national geographic indonesia |
Penulis | : | Dian Noviana Ertanti |
Editor | : | Bayu Probo |
KOMENTAR