Kulit terlalu berminyak
Tingkat kelembapan kulit menunjukkan keseimbangannya.
Saat kulit tiba-tiba berminyak sebaiknya jangan langsung mencoba menguranginya dengan berbagai macam produk.
Sebab bisa jadi minyak adalah efek samping dari kondisi kulit yang terlalu kering.
BACA JUGA: Belajar Dari Pengalaman Mona Ratuliu, Kenali Penyakit Pitiriasis Alba
Heather Wilson menjelaskan, jika minyak wajah yang kita alami lebih banyak dari biasanya, cobalah untuk menghindari produk perawatan kulit yang mengandung pembasmi minyak dari daftar rutinitas perawatan wajah.
"Carilah serum dan pelembap berbentuk gel yang mengandung hyaluronic acid yang bisa menghidrasi kulit tanpa menambahkan minyak," kata dia.
Hentikan pemakaian produk yang bisa membuat kulitmu kering sebelum menambah produk yang baru.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | insider |
Penulis | : | Fadhila Auliya Widiaputri |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR