Pasalnya roseola infantum ini termasuk ke dalam penyakit yang menular melalui virus.
BACA JUGA: Cara Atasi Flu pada Si Kecil Tanpa Minum Obat Ala Dian Ayu Istri Omesh
Si Kecil yang mengidap roseola infantum akan menyebarkan penyakitnya itu kepada anak-anak lain sebelum Ia mengalami demam atau timbul ruam.
Sayangnya, belum ada vaksin untuk mencegah penularan penyakit roseola infantum yang dapat Moms berikan kepada Si Kecil.
Namun, Moms dapat mengantisipasi penyebaran penyakit ini dengan menjaga kebersihan tangan Si Kecil.
Apabila Si Kecil sudah terlanjur terserang roseola infantum, maka dengan segera Moms berikan parasetamol untuk membantu mengurangi suhu tinggi pada Si Kecil.
BACA JUGA: Tanpa Begadang di Malam Hari, Dian Ayu Atur Jam Tidur Anak Sejak Dini
Source | : | rch.org.au |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR