Dilansir dari laman madeformums.com, Gail Johnson, penasihat pendidikan di Royal Collage of Midwives pun menyetujui jika perempuan hamil dapat mengalami pembengkakan bibir.
BACA JUGA: Moms Wajib Tahu! Berikut Tanda-tanda Si Kecil Alami Cacingan
"Pembengkakan paling umum di tungkai bawah, tetapi bisa juga terjadi di tempat lain, misalnya jari-jari, wajah dan terkadang bibir," ungkap Gail.
"Bibir memiliki jaringan pembuluh darah permukaan yang baik yang memberi warna pada bibir dan juga sensitif karena banyak ujung saraf," imbuhnya.
Bibir membengkak dikarenakan pengaruh dari hormon estrogen yang mana hormon ini akan terus meningkat secara bertahap selama masa kehamilan.
Menurut Gail, jika Moms mengalami pembengkakan bibir, hal itu bukanlah sesuatu yang perlu dikhawtirkan.
BACA JUGA: Si Kecil yang Tumbuh Humoris Akan Lebih Berempati pada Orang Lain
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | parents.com,madeformums.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR