Nakita.id - Saat Moms hamil pasti penasaran dengan jenis kelamin Si janin.
Selain mendambakan anak perempuan, sebagian orangtua pun ingin Si Kecil berjenis kelamin laki-laki.
Banyak cara yang dapat menentukan jenis kelamin bayi yang dikandung, salah satunya adalah makanan yang dikonsumsi saat hamil.
Berikut adalah makanan yang wajib dikonsumsi saat hamil untuk meningkatkan melahirkan anak laki-laki.
Baca Juga : Mengandung Bayi Laki-laki, 13 Tanda Ini Terlihat Saat Kehamilan
Buah Jeruk
Diyakini bahwa vitamin C membantu meningkatkan peluang hamil bayi laki-laki.
Jadi Moms harus mengonsumsi buah-buahan yang kaya vitamin C, seperti buah jeruk.
Lebih baik mengonsumsinya dalam bentuk buah bukan dalam bentuk lain, seperti jus agar kandungannya tidak berubah.
Buah-buahan seperti lemon, jeruk bali, dan limau adalah pilihan yang bagus.
Source | : | nakita,goodyfeed.com |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR