Melansir dari Kompas.com, Dewi Hughes baru saja meluncurkan buku yang berjudul “#DietKenyang dengan Cooking Hyphnotherapy”.
Baca Juga : #LovingNotLabelling: Kebiasaan Orangtua Seperti Ini Membuat Anak Laki-laki Menjadi Feminin, Kisah Nyata!
Metode diet kenyang ini ternyata adalah metode diet yang ia ciptakan dan berhasil menghilangkan 75 kilogram bobot tubuhnya.
Buku tersebut menyebutkan bahwa tujuan awal ia melakukan diet adalah memadukan konsep hidup sehat dengan memanfaatkan ilmu hipnoterapi.
Dalam buku ini, ia tidak hanya membahas soal makanan tetapi bagaimana mengatur pola hidup sehat dengan pikiran yang positif.
Baca Juga : Deretan Artis Crazy Rich Surabaya, Total Kekayaan Ada yang Sampai Ratusan Miliar!
Beberapa hari yang lalu ia juga sempat mengunggah sebuah foto di instagram.
Ia mengingat kebiasaan buruknya dulu yang memilih makan gorengan dibanding sayuran, sehingga berat badannya makin melebar.
Meriahkan BKGN 2024, Pepsodent dan BAZNAS Sebarluaskan Edukasi dan Layanan Kesehatan Gigi Gratis Bagi 5.000 Anak Yatim Piatu
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR