4. Masuk lubang ketika sedang berjalan
Seharusnya ketika akan melakukan peragaan busana semua harus diperhatikan termasuk apakah jalur yang dilalui para model aman dari lubang.
Nampak model perempuan sedang berjalan dan ketika itu ia terperosok ke dalam lubang di atas panggung peragaan.
Model laki-laki yang akan berbalik ke belakang panggung membantunya keluar dari lubang hingga perempuan tersebut melanjutkan peragaannya.
Entah apa alasan mengapa ada lubang di panggung tersebut.
Baca Juga : Ingin Memuaskan Suami Saat Berhubungan Intim? Yuk Coba Yoga Ini!
5. Jatuh mungkin karena terlalu berat membawa hiasan bajunya
Kejadian lucu lain nampak pada model Asia di atas.
Perempuan ini memperagakan busana bernuansa biru dengan hiasan baju bunga-bunga di belakang punggungnya.
Tidak lama berjalan ia keseleo dan terjatuh, tertelungkup ke depan.
Model yang berada di belakangnya membantu model malang ini untuk kembali berjalan dan para penonton memberikan tepuk tangan untuk memberi dukungan.
Baca Juga : #LovingNotLabelling: Begini Cara Mengatakan Bodoh, Malas, dan Nakal yang Benar Pada Anak
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR