Ruangan ini juga dilengkapi pendingin ruangan atau AC, sehingga lebih nyaman untuk bersantai.
Beralih ke bagian ruang dapurnya, desain dapur di rumah Bella juga terkesan klasik dengan kitchen set berwarna putih dan dinding batu bata.
Pada bagian ruang dapurnya ada sebuah kaca kecil yang mengarah ke taman balakang atau samping rumahnya.
Baca Juga : Hati-Hati! Penelitian Mengungkapkan Kesuburan Laki-Laki Menurun Setiap Tahunnya Karena Hal Ini
Penampakan salah satu kamar mandi di rumah Bella juga tak kalah menarik untuk dibahas.
Khusus kamar mandi keringnya, Bella menggunakan wallpaper bernuansa krem dan merah muda yang terkesan cantik.
Kamar mandinya tidak menggunakan bak, melainkan shower dilengkapi water hitter.
Dari keterangan di iklan, Bella masih merenovasi rumah ini lalu menjualnya lantaran tidak jadi ditempati dan tinggal di Kuala Lumpur, Malaysia mengikuti suaminya.
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR