Para peneliti menggunakan data pada 1.107 anak-anak yang dikumpulkan dalam Survei Wanita Southampton.
Ini merupakan sebuah proyek penelitian yang bertujuan mempelajari tentang faktor diet dan gaya hidup yang memengaruhi kesehatan perempuan dan anak-anak.
Baca Juga : Jangan Pergi ke Rumah Sakit Lewat dari Jam 3 Sore, Akibatnya Fatal!
Mereka membandingkan kepadatan mineral tulang dan kandungan mineral tulang anak-anak saat lahir lalu pada usia 4 atau 6 tahun.
Penelitian ini juga meneliti ke sejumlah supermarket, toko makanan sehat dan gerai makanan cepat saji di lingkungan tempat tinggal.
Analisis menunjukkan bahwa jumlah gerai makanan cepat saji yang lebih di lingkungan itu berhubungan dengan kepadatan mineral tulang dan kandungan mineral yang lebih rendah pada bayi baru lahir.
Source | : | Medical News Today |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR